TES INTELIGENSI
BINET
Dosen
Pengampu :
XXXXXXXXXXXXX
Disusun
Untuk Memenuhi Laporan Praktikum
Mata
Kuliah Tes Intelegensi
Oleh
:
Nama :
XXXXXXXX
NIM :
XXXXXXXX
Asisten
:
Nama : XXXXXXXX
NIM : XXXXXXXX
FAKULTAS PSIKOLOGI
XXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXXX
2015
TESTEE KE-1
HASIL OBSERVASI
PRAKTIKUM TES BINET
TESTEE KE-1
A. IDENTITAS
Nama : Anayu Zein Sabara (Perempuan)
Tanggal : Tahun Bulan Hari
Testing : 2015 11 27
Lahir : 2007 06 28
Umur : 8 4 29
Tempat Lahir : Banyumas
Alamat : Karangsoka, Rt 4
/ Rw 1
Sekolah : SDN Karangsoka
Nama Ayah : Anas Isnaini Sabara
Pekerjaan : Wiraswasta
Nama Ibu : Indri Wahyuti
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Alamat : Karangsoka Rt 4/ Rw 1
Tester : XXXXXXXXXXXXX
Konsultan/Pembimbing : XXXXXXXXXXXXXXX
Keterangan : Tidak ada halangan ataupun hambatan yang dapat
menganggu pelaksanaan tes, sehingga tes berjalan dengan lancar. Testee basal
pada tahun ke VI dan ceilling pada tahun ke XIV. Testee menunjukkan beberapa perilaku sebagai
respon diantaranya : memegang botol, tersenyum, menggelengkan kepala, sedikit
merubah posisi kaki, menanyakan “ulangi lagi kak”, menghitung dengan menunjuk
jari.
B. OBSERVASI
a.
Tahun VI (Basal)
Testee menggunakan baju daster
berwarna pink bercorak bunga-bunga, menggunakan sandal jepit, dengan
rambut lurus sebahu. Testee dapat menjawab soal tahun VI dengan benar semua. Saat
subtes Perbendaharaan Kata, testee dapat menjawab dengan benar sesuai ketentuan,
testee mengayun-ayunkan kakinya, melirikkan mata ke sekeliling ruangan. Pada
subtes gambar yang tidak lengkap, dapat dengan cepat testee selesaikan ketika
tester menunjukan gambar. Saat menjawab subtes Analogi testee sudah membawa
botol air minum sehingga kedua tangan testee memegang botol air minum tersebut.
Situasi disekitar pada saat subtes ini, tidak banyak suara dan hanya terdengar lirih
suara tester lain. Pada subtes tahun VI ini, testee mengalami basal. Dimana
testee dapat menjawab semua soal dan berhasil memperoleh jumlah nilai 6 pada
subtes ini.
b.
Tahun VII ( 5+ )
Pada subtes tahun VII ini, tentang
keanehan gambar testee paham dengan gambar, akan tetapi testee tidak dapat
menjelaskan letak keanehannya sehingga testee tidak mendapatkan nilai pada sub ini. Pada subtes kesamaan
benda testee menjawab 3 poin dengan benar. Testee menjawab sambil
menggerak-gerakan kakinya dan menatap tester dengan seksama. Testee mengulang 5
angka dengan baik dan benar semua. Situasi pada saat tes hanya terdengar
sedikit suara tester lain. kondusif, tidak gaduh. Pada subtes tahun ke VII ini,
testee hanya dapat memperoleh jumlah nilai 5.
c.
Tahun VIII ( 5+ )
Pada subtes tahun VIII ini, testee dapat
menyelesaikannya dengan cepat, testee ketika ditanya terkadang mengayunkan
kakinya.Testee menjawab dengan kedua tangan selalu memegang botol minuman,
meminum air botol dan sedikit berganti posisi duduk. Testee menggerak-gerakan
kepala, membawa botol minum dipangkuannya. Situasi pada saat tes ini ada
beberapa tester yang meminjam alat tetapi tidak menganggu jalannya tes ini. Pada
subtes tahun ke VIII ini, testee hanya dapat memperoleh jumlah nilai 5.
d.
Tahun IX ( 5+ )
Pada subtes tahun IX ini, testee saat menjawab
nomor satu dengan mengayunkan kaki dan senyum. Keanehan verbal II testee
menjawab sambil mengelengkan kepala, sedikit tersenyum dan mengayunkan kaki. Saat
menghitung 4 angka terbalik, testee mengatakan “Tadi apa kak yang
pertama ?”. Situasi terdengar sedikit suara dari tester yang lain. Pada subtes
tahun ke IX ini, testee hanya dapat memperoleh jumlah nilai 5.
e.
Tahun X ( 2+ )
Pada subtes tahun X ini, testee saat
menjawab sambil mengayunkan kaki dan senyum.
Pada subtes tahun X ini, testee dapat menghitung balok dengan benar 12 nomor. Testee
menghitung menggunakan telunjuk jarinya dan bersuara tidak terlalu keras. Testee
menaruh tangannya di atas meja. Testee tidak banyak menoleh ke sekitar ruangan
dan tetap terfokus pada tester. Testee mengulang angka dengan benar 2 nomor dan
testee juga sempat mengatakan “Tadi apa kak ?”. Testee menjawab dengan
menganggukkan kepala. Situasi terdengar sedikit suara dari tester yang lain. Pada
subtes tahun ke X ini, testee hanya dapat memperoleh jumlah nilai 2.
f.
Tahun XI ( 1+ )
Pada subtes tahun XI ini, soal nomor
satu mengingat desain dapat diselesaikan dengan benar dan cepat. Saat menggambar,
testee menunduk dan tersenyum ketika melihat tester. Testee hanya dapat
menyelesaikan satu nomor saja. Situasi pada
saat itu beberapa testee dan tester sudah selesai melakukan tes. Pada subtes
tahun ke XI ini, testee hanya dapat memperoleh jumlah nilai 1.
g.
Tahun XII ( 2+ )
Pada saat subtes tahun XII ini, tidak
bisa menjawab menggeleng-gelengkan kepala, mengayunkan kaki dan tersenyum. Mengulang 5
angka dengan terbalik testee dapat menyelesaikannya dengan benar 2 nomor dan
testee mengatakan “tadi apa kak yang pertama ulangi kak!”. Testee
dapat melengkapi kata dengan benar, sambil berfikir testee melihat ke arah tester dan mengerakkan sedikit kakinya.
Situasi pada saat subtes tahun ke XII ramai karena beberapa tester dan testee
sudah selesai. Pada subtes tahun ke XII ini, testee hanya dapat memperoleh
jumlah nilai 2.
h.
Tahun XIII ( 2+ )
Pada subtes tahun XIII ini, testee
menggambar dengan senyum. Testee menanyakan “Sudah kak?”. Mengingat
kalimat testee sempat terbalik-balik dalam mengurutkannya. Soal mengenai
masalah kenyataan, testee menjawab dengan benar 2 nomor, “Orang menggantung,
mati” kata testee. Situasi ramai karena beberapa tester dan testee sudah
selesai Pada subtes tahun ke XIII ini, testee hanya dapat memperoleh jumlah
nilai 2.
i.
Tahun XIV adalah Ceilling
Pada subtes tahun ke XIV ini, testee tidak
bisa menjawab menggeleng-ggelangkan kepala,
mengayunkan kaki dan tersenyum. Testee tidak bisa menjawab semua soal
yang ada dan testee memegang botol air minum di atas meja dengan kedua
tangannya. Situasi ramai karena beberapa tester dan testee sudah selesai Pada
subtes tahun ke XIV ini, testee mengalami ceiling dan memperoleh jumlah nilai
nol.
C. KESIMPULAN
Dalam tes BINET ini, testee bersikap memegang botol,
tersenyum, menggelengkan kepala, sedikit merubah posisi kaki, menanyakan “Ulangi
lagi kak”, menghitung dengan menunjuk jari. Beberapa perilaku tersebut
merupakan respon yang ditunjukkan testee pada saat tes berlangsung.
Hasil IQ testee adalah
IQ
: 115
Berdasarkan klasifikasi
menurut BINET, testee masuk pada kategori Rata-rata Atas (High Average).
0 komentar:
Post a Comment